Setelah browsing di internet aku nemuin artikel yang membahas tentang Ic TDA 6107, teringat dengan problemku dulu waku kerja TV... yooook kita simak aja langsung :
TDA6107 banyak dijumpai yang
digunakan sebagai ic Video Drive Amplifier pada sirkit CRT soket
Ada 3 macam type, yaitu
- TDA6107AJF
- TDA6107JF
- TDA6197Q
- Perbedaan ketiga tipe tersebut adalah TDA6107AJF mempunyai faktor penguatan 81, sedang TDA6197JF dan TDA6197Q mempunyai faktor penguatan hanya 50.
- TDA6107AJF kadang hanya disuply dengan tegangan 150v. Sedang tipe JF dan Q umumnya disuply dengan tegangan 180 ~ 200v
- Jika tipe AJF diganti dengan tipe JF atau Q, maka ada resiko kemungkinan raster gelap atau gambar jadi kurang kontras.
- Sebaliknya tipe JF/Q jika diganti tipe AJF maka biasanya tidak menimbulkan masalah.
>>>>> Semoga Bermanfaat <<<<<
ٱلْحَمْدُ لِلَّهِ رَبِّ ٱلْعَٰلَمِين