Data eeprom atau data memory pada televisi model sekarang sering bergeser, entah itu pengaturan layar, suara maupun gambar. Berbeda dengan dengan televisi model Jadul yang serba manual setelannya, sekarang sudah memasuki dunia digital setting dan setelan semua diatur hanya dengan angka-angka dan huruf. Di bawah ini saya posting data eeprom untuk televisi LG 21FB70R semoga ini bisa menjadi rujukan bagi anda semua..
Jika anda tidak punya remot aslinya untuk membuka servis Modenya, anda bisa menggunakan remut Universal ( remot Multi ), kodenya 1 4 0.
Cara buka Mode Servisnya : Menu diTV tekan dan tahan ==> lalu tekan menu di remot.
Atau lihat cara membuka servis mode Klik Disini
DATA EEPROM
RF AGC 44, H POSIT 8, V POS 5, V SIZE 54, R-CUT 128, G-CUT 171, B-CUT 104, G-DRIVE 44, B-DRIVE 76, V CENTE 46, V LINEA 10, V S COR 6, AFC GAI 1, ABL GAI 0, YPL 1, C-GAMMA 1, N-GAMMA 1, A-SHARP 0, RGBMUTE 0, AU GAIN 0, MIX GAI 0, Y GAMMA 0, BLK STR 2, Y DL 5, ABL POI 0, BPF-TOF 1, V AGC 0, V R BIA 1, SYN SEP 0, OVER MD 0, OSD POS 6, FM PRE 23, NICAM 90, SC PRE 14, SC1 VOL 122, SC2 VOL 122, S-BRIGHT 60, S-CONTRAST 6,
EEPROM OPTION 1 ( 7 )
STEREO 1, C MUTE 1, DVD 1, EYE 0, WOOF 0, AV STEREO 0, MONO 0
EEPROM OPTION 2 ( 101 )
TURBO 1, GAMEPAC 0, FLAT 1, 4 KEY 0, 8 KEY 0, ACMS 1, AV2 1.
Walaupun postingannya berantakan, semoga bermanfaat ..............
ٱلْحَمْدُ لِلَّهِ رَبِّ ٱلْعَٰلَمِين